Frequently Asked Questions

Ketahui lebih banyak tentang bagaimana kami bekerja untuk menghasilkan produk terbaik Anda.

Pertanyaan Umum

Pertanyaan yang sering ditanyakan

Wujudkan impian Anda memiliki brand Health & Beauty dengan PT Webe Girh Bioteknologi. Kami menyediakan layanan maklon lengkap, dari konsep hingga branding Strategy. Hubungi kami sekarang untuk mulai ciptakan produk Anda!

Jasa maklon Health & Beauty merupakan kerjasama jasa pembuatan produk kesehatan & kecantikan yang di produksi oleh perusahaan penyedia jasa maklon.

Perusahaan jasa maklon memproduksi produk sesuai keinginan customer. Ini adalah solusi bagi Anda yang ingin memulai brand-produk anda sendiri, tetapi kesulitan untuk memproduksinya sendiri.

Pabrik kami memiliki sertifikat BPOM, Halal, HACCP, ISO 22000, jadi pabrik kami bisa memproduksi produk Health & Beauty yang Anda Inginkan.

Varian produk yang dapat kami produksi sangatlah lengkap dan bisa menyesuaikan kebutuhan Anda.

Selengkapnya, silakan hubungi kami di kontak yang telah tersedia.

Kami adalah perusahaan jasa maklon yang siap memproduk dalam jumlah terkecil dan negosiable.

Ini tentu menjadi solusi bagi Anda yang ingin memulai usaha dengan private label, namun keberatan memproduksi dalam jumlah yang terlalu besar.

Berbagai negosiasi terkait jumlah order, harga, sample, dan lainnya silahkan hubungi kami di kontak yang telah tersedia.

Kami siap menyelesaikan sample Anda dalam waktu yang sesingkat-singkatnya. Dengan rentang  waktu 14-30 hari kerja, sample yang Anda inginkan sudah sampai ditangan Anda.

Proses produksi untuk memproduksi produk kesayangan Anda maksimal membutuhkan waktu selama satu bulan atau bahkan bisa lebih cepat lagi. Ini tentu saja sangat cepat dan sangat membantu Anda yang membutuhkan waktu cepat berbisnis.

Jangan khawatir, kami siap memberikan design produk Anda sesuai keinginan, dan tentu saja sangat diminati oleh konsumen dan sesuai dengan regulasi yang berlaku

Biaya makloon di perusahaan kami sangat kompetitif, bisa menyesuaikan dengan budget yang Anda miliki juga tergantung dengan kuantiti yang diinginkan.

PT. Webe Girh Bioteknologi telah memiliki legalitas resmi dan bersetifikat BPOM, Halal, HACCP dan ISO22000.

Masih Ada Pertanyaan? Kami Siap Membantu!

Jangan ragu untuk menghubungi tim kami jika Anda membutuhkan informasi lebih lanjut tentang layanan makloon kami. Kami siap memberikan solusi terbaik untuk kebutuhan produk Anda.

fast track services

4 langkah untuk menghasilkan produk berkualitas

Anda tidak harus melakukan banyak hal untuk mendapatkan produk berkualitas.

Langkah ke-1

Konsultasikan ide produk yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan Anda.

Langkah ke-2

Pembuatan sampel produk dan diskusi hasil sampel.

Langkah ke-3

Kami bantu urus Legalitas, desain packaging, konsep branding hingga proses produksi produk Anda.

Langkah ke-4

Jika Anda membutuhkan media bahan promosi, kami juga memberikan Video maupun gambar yang dapat digunakan untuk kegiatan promosi.

100+
Brand Development